ANALISIS KEPERCAYAAN DAN KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN DI SITUS ONLINE ZALORA INDONESIA

Yuyun Wahyuni, Monika Yunensi

Abstract


ABSTRAK
Penggunaan internet pada saat ini sudah sangat meluas, dan sebagian masyarakat Indonesia menggunakan fasilitas internet untuk melakukan transaksi jual beli online. Penelitian ini bertujuan untuk: (i) mengetahui signifikansi pengaruh kepercayaan terhadap keputusan pembelian di situs online Zalora Indonesia ;(ii) mengetahui signifikansi pengaruh kualitas informasi terhadap keputusan pembelian di situs online Zalora Indonesia; (iii) mengetahui signifikansi pengaruh simultan kepercayaan dan kualitas informasi terhadap keputusan pembelian di situs online Zalora Indonesia
Sampel yang diambil sejumlah 100 responden dengan metode purposive sampling. Uji instrumen menggunakan uji validitas dan uji reliabilitas. Alat analisis data menggunakan uji regresi berganda. Pengujian hipotesis menggunakan uji t dan Uji F. Selain itu, untuk mengetahui besarnya sumbangan variable yang dimasukkan dilakukan uji R2.
Hasil persamaan regresi linear berganda menunjukkan bahwa nilai konstanta sebesar 18,449 dan koefisien regresi dari variable kepercayaan sebesar 0,211 dan kualitas informasi sebesar 0,411. Hasil uji hipotesis t dan F menunjukkan bahwa variable kepercayaan dan kualitas informasi secara signifikan berpengaruh terhadap keputusan pembelian di situs online Zalora Indonesia, baik secara parsial maupun simultan.
Kata Kunci: Kepercayaan, Keputusan Pembelian, Kualitas Informasi, Transaksi Online


Full Text:

PDF

References


A Muri Yusuf. (2005). Metodologi Penelitian (Dasar-Dasar Penyelidikan Ilmiah). UNP Press. Padang

Azwar, Saifuddin. (2016). Metode Penelitian. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

DeLone, W.H., dan McLean, E.R (2003). InformationSystems Success : The Quest for the Dependent Variable. . Information System Research.

Ferrinadewi, E. (2008). Merek dan Psikologi Konsumen. Yogyakarta. Graha Ilmu

Fisahrin, Nurul. Ferawati, Rofiqoh. dan Orinaldi, Mohammad.(2020). Pengaruh Kepercayaan dan Kualitas Informasi Terhadap Keputusan Pembelian Online Studi Kasus Pada Pengguna Facebook di Desa Teluk Tigo Kecamatan Cermin Nan Gedang, UIN Jambi.

Kotler, P & Amstrong,G (2012). Principles Of Marketing, Global Edition, 14 Edition. Pearson Education.

Kotler, P. (2009). Manajemen Pemasaran. Edisi 11. Jakarta. PT Indeks.

Kotler, Philip dan Keller, (2016) Manajemen Pemasaran. Edisi 12. Jakarta. PT Indeks.

Laudon,K.C dan Traver C.G.(2017). E-Commerce 2016 Harlow:Pearson Education

Lemeshow, Stanley. (1997). Besar Sampel Dalam Penelitian Kesehatan. Gadjah Mada University.Yogyakarta.

Maharani, Astri Dhiah. (2010) Analisis Pengaruh Kepercayaan dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Loyalitas Nasabah Tabungan Bank Mega Semarang. Skripsi. UNDIP Semarang

Naomi, Pube Emma (2016). Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan, Kualitas Informasi Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Dalam Memilih Berbelanja Secara Online (Studi Kasus Pada Pengguna Situs Jual Beli Online Kaskus Di Purworejo. Jurnal Manajemen dan Bisnis. Universitas Muhammadiyah Purworejo.

Novianti,R.A. Arifin,R. dan Hufron . M. (2018). Pengaruh Harga, Kepercayaan, Kemudahan, Kualitas Informasi, dan Kualitas Layanan Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Pada Situs Zalora (Studi Pada Mahasiswa Kos Perumahan Griya Shanta Eksekutif Malang. E-Jurnal Riset, Manjemen,

Rahayu, Sri dkk. (2018). Pengaruh kepercayaan dan kualitas informasi pada belanja online sophee. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Lampung Timur.

Raymond, K.K. dan Matthew, K.O (1999). EC-trust: Exploring the antecedent factors. Proceeding of the Fourth American Converence on Information System.

Schiffman, Leon dan Kanuk, Leslie Lazar (2007), Consumer Behaviour. 7 th. Edition. Jakarta. PT Indeks

Sugiyono, ( 2004). Metode Penelitian. Alfabeta. Bandung

Sugiyono, (2011). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta. Bandung

Sugiyono,(2008). Statistika Untuk Penelitian. Alfabeta. Bandung

Swastha,Basu (2007), Manajemen Pemasaran Modern. Liberty Offset. Yogyakarta

Tejdhakusuma, R., Hartini S dan Muryani (2006). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengruhi Perilaku konsumen dalam Pembelian Air Minum Mineral di KotamadyaSurabaya. Jurnal Penelitian Dinamika Sosial. Vol 2. No 3. 2001

Tjiptono (2012). Service Manajemen Mewujudkan Layanan Prima. CV Andi Offset. Yogyakarta

Wijaya, M H P. (2013). Promosi, Citra Merek dan Saluran Distribusi Pengaruhnya terhadap Keputusan Pembelian Jasa Terminix di Kota Manado. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. Vol 1. No 4.

Wong, Jony (2010). Internet Marketingfor Beginners, Elex Media Komputindo. Jakarta.

www. Zalora.co.id

www.databoks.kata data.co.id

www.ekonomi.bisnis.com




DOI: http://dx.doi.org/10.26798/manise.v1i1.591

Article Metrics

Abstract view : 638 times
PDF - 525 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Yuyun Wahyuni, Monika Yunensi




MANISE "Manajemen, Bisnis dan Ekonomi"

Published by

Fakultas Manajemen dan Bisnis
Universitas Teknologi Digital Indonesia (d.h STMIK AKAKOM)

Jl. Raya Janti (Majapahit) No. 143 Yogyakarta, 55198
Telp. (0274)486664